Cara Membedakan Es Dari Air Mentah Dan Air Matang

Perbedaan Es Dari Air Mentah dan Matang - Kalau anda ragu memakai es batu yang dijual banyak dalam bentuk balok dan kemasan plastik, anda dapat membaca tips berikut bagaimana cara membedakan es yang dibuat dari air biasa serta yang matang.

Baca juga : Solusi Agar Pencernaan Selalu Sehat

Cara Membedakan Es Dari Air Mentah Dan Air Matang
Source image; Google


Es dari air matang :

Es yang dibuat dari air matang akan nampak bening sebab gas yang ada di dalam air keluar pada saat proses perebusan. Dan umumnya, es seperti ini juga biasa disebut es kristal.

Es air mentah :

Es yang dibuat dari air mentah memiliki warna putih sebab masih terdapat banyak gas yang terperangkap di dalam es tersebut. Pada umunya, es yang terbuat dari air mentah ini adalah es balok.
Dan Es ini sudah jelas kurang bagus untuk dikonsumsi, apa lagi kalau air sebagai bahannya diambil dari air aliran sungai yang tercemar.

Bahaya mengkonsumsi es dari air mentah :

Umumnya air mentah terdapat banyak bakteri E Coli..

Pada penelitian di daerah Florida Selatan yang mana para peneliti membandingkan air toilet dengan es batu, hasilnya es batu memiliki kandungan 70% lebih banyak mengandung kuman dibanding air toilet.

Jadi buat Anda yang sering mengkonsumsi atau menggunakan banyak es balok untuk keperluan tertentu, ada baiknya memeriksa atau pergi ke tempat proses pembuatannya apakah proses pembuatan es balok yang akan Anda beli itu menggunakan bahan air matang dan higienis. Semoga bermanfaat

Mungkin Anda Juga Ingin Melihat :

0 Comments


EmoticonEmoticon